BERBUDAYA SEBAGAI KEMAJUAN DAN CIRI KHAS BANGSA
Penulis Artikel (Crew Teater Metafisis) Salam budaya.... Inilah suara anak muda yang geli akan krisis budaya yang di derita Indonesia. Mereka tiada henti berkarya demi tersampainya makna karya mereka, proses berkarya pun mereka tak hanya pikir dua kali melainkan berpikir berulang-ulang kali sampai lupa dirinya sendiri. Waktu demi waktu terbuang bukan untuk sia-sia tapi karena sebuah karya, secara perlahan mereka memberontak budaya asing untuk angkat kaki dari tanah bumi pertiwi ini. Sesungguhnya tanah bumi pertiwi ini tanah yang suci dari budaya-budaya yang tak punya sadar diri. Di jaman modern ini banyak sekali penjajahan-penjajahan bangsa lewat budaya. Di indonesia sendiri sudah menjadi korban nasib penjajahan budaya itu, sehingga budaya-budaya asli daerah tergusur oleh budaya penjajah yang lebih fresh dan dengan gampang diterima oleh kaum-kaum muda. Padahal kaum muda seutuhnya harus bisa menjaga tegaknya budaya indonesia, entah para pewaris yang salah atau generasi yang ti